Senin, 16 September 2013

PERINGATAN HUT RI RW II TEMPURAN

Panjat Bambu (sayembara)
Salah satu peserta lomba panjat bambu peringatan HUT RI

Masyarakat RW II dusun Tempuran beberapa hari yang lalu mengadakan peringatan HUT kemerdekaan RI yang ke 64, acara yang berlangsung sangat meriah itu tidak dirasa terlambat karena sedianya kegiatan yang dilaksanakan pada bulan agustus yang lalu ternyata tertunda. ketertundaan itu juga tidak mengurangi semangat warga meraykan harai kemerdekaan.
ada beberapa lomba yang di laksanakan diantaranya, lomba untuk anak-anak makan kerupuk, lomba untuk ibu-ibu PKK volli ball yang dimenangkan oleh RT 2 A. lomna catur dan terakhir adalah lomba sayembara panjat bambu.
menurut ketua panitia Komedi ketika dihubungi acara ini bertujuan untuk memeriahkan hari kemerdekaan RI dan untuk menumbuhkan rasa nasionalisme dan kebersamaan antar warga dusun Tempuran terutama warga RW II.




Pesera Lomba dari anak-anak balita Farand dan Sahla.






Duwik bali kapan
Pemenang lomba Panjat bambu saat sebelum memenangkan perlombaan





0 comments:

Posting Komentar

Berita

Menggandeng pengrus FTBM Kabupaten rumah literasi Kampung dongeng mengadakan safari literasi

  Temanggung. Forum taman bacaan masyarakat (FTBM) Kab. Temanggung yang berpusat di rumah literasi kampung dongeng binaan rumah zakat menga...